Ingin Pindahkan WhatsApp ke Ponsel Baru, Simak Tipsnya?

Ingin Pindahkan WhatsApp ke Ponsel Baru, Simak Tipsnya?

KABARINDO, JAKARTA -  Memilikiponsel baru tentunya beberapa aplikasi akan dipindahkan dari ponsel lama ke ponsel baru, termasuk diantaranya aplikasi WhatsApp (WA).  Jika Anda merupakan pengguna ponsel yang suka mengikuti tren perkembangan ponsel terbaru. Ketika berganti ponsel baru, maka akun WhatsApp pun harus ikut dipindah. Supaya lebih mudah, berikut cara memindah WhatsApp ke HP baru:

1. Buka aplikasi WhatsApp.

2. Pilih tombol Menu

3. Sentuh Setelan > Akun > Ganti Nomor.

4. Masukan nomor telepon lama yang digunakan sebelumnya.

5. Verifikasi nomor telepon baru dengan memasukan kode verifikasi yang Anda terima.

Agar riwayat pesan bisa ikut pindah, gunakan cara ini:

1. Buka aplikasi Whatsapp.

2. Sentuh tombol Menu di pojok kanan atas.

3. Pilih Setelan. Klik Chat atau obrolan.

4. Pilih cadangan ob

Namun sebelum melakukan hal tersebut di atas, pengguna harus terlebih dulu melakukan pencadangan atau backup data percakapan mereka di WhatsApp. Cara yang termudah adalah melalui akun Google Drive.